Hadir Perdana Rapat Paripurna Usai Dilantik, Dedie Rachim Paparkan Visi 'Bogor Beres, Bogor Maju'
Wali Kota Bogor, Dedie A. Rachim, optimis dengan kebersamaan, visi Kota Bogor lima tahun ke depan, 'Bogor Beres, Bogor Maju' terwujud dan mampu atasi tantangan.