Lampaui Target Emas APG 2022, Atlet NPCI Kabupaten Bogor Bidik Emas Berikutnya di Peparda Jabar

DImhyas
Lampaui Target Emas APG 2022, Atlet NPCI Kabupaten Bogor Bidik Emas Berikutnya di Peparda Jabar 2022. (Foto : iNewsBogor.id/ist.)

°Apapun hasilnya saya merasa bersyukur bisa meyumbangkan emas bagi Kontingen Indonesia di APG 2022," tegas Ahmad Azwari yang akrab disapa Ari., Minggu, 7 Agustus 2022.

Selanjutnya, kata Ari, pasca APG 2022 ini ia akan langsung fokus pada persiapan menuju Peparda Jabar 2022.

Hal yang sama dikatakan Yohanis Billi yang meraih 1 emas dan 1 perunggu di APG 2022 yang menyatakan sangat bersyukur bisa memberikan prestasi terbaik bagi Indonesia di event APG 2022.Yohanis Billi juga bertekad pasca APG 2022 ini akan langsung fokus pada persiapan event Peparda Jabar 2022 di Kabupaten Bekasi bulan November mendatang.


Atlet NPCI Kabupaten Bogor, Yohanis Billi.      (Foto : iNewsBogor.id/ist.)
 
 
Selain Ahmad Azwari dan Yohanis Billi semua atlet NPCI Kabupaten Bpgor juga mengaku akan tampil maksimal bagi Kabupaten Bogor pada Peparda Jabar 2022 bulan November mendatang. 


Editor : Furqon Munawar

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network