Apalagi, kata Lukman, semua atlet Para Renang Kabupaten Bogor sudah mengikuti TC atau Pelatcab selama 3 bulan lamanya.
"Pelaksanaan Pelatcab yang dilakukan NPCI Kabupaten Bogor berdampak positif pada peningkatan limit waktu yang lebih baik dari semua atlet Para Renang Kabupaten Bogor," tegas Lukman.
Foto : iNewsBogor.id/ist.
Ia melanjutkan, kondisi cuaca di Cikarang tak akan berpengaruh pada kualitas fisik para atlet Para renang Kabupaten Bogor. "Empat atau tiga hari waktu yang cukup untuk adaptasi dengan cuaca di Cikarang," tegasnya.
Editor : Furqon Munawar
Artikel Terkait