PLN UPT Bandung Pastikan Pasokan Listrik Andal Jelang Idul Fitri 1444 H

Furqon Munawar
PLN UPT Bandung Pastikan Pasokan Listrik Andal Jelang Idul Fitri 1444 H. (Foto : iNewsBogor.id/ist.)

Berbagai sarana penunjang lainnya juga turut disiapkan Tim PLN diantaranya trafo mobile, catu daya mobile, 7 set tower emergency untuk wilayah Jawa Barat, mobile MV AC test, mesin filter hingga tanggap darurat bencana banjir.

“Sejumlah upaya yang kami lakukan mulai dari pengecekan kesiapan seluruh peralatan, melakukan pemeliharaan dan penggantian aset yang tidak Iayak, menetapkan petugas siaga dan membuat laporan kondisi kelistrikan secara berkala, hingga membersihkan jaringan dari sampah layang-layang untuk memitigasi gangguan kelistrikan,” terang Taufik.


Tampak kesiapan personil unit transmisi dikerahkan dalam siaga kelistrikan PLN UPT Bandung. (Foto : iNewsBogor.id/ist.)

 

PLN menghimbau, apabila masyarakat menemukan ketidaknyamanan pelayanan kelistrikan terutama dalam momen Hari Raya Idul Fitri 1444 H, agar melaporkannya melalui Aplikasi PLN Mobile untuk dapat segera mendapatkan penanganan oleh petugas.

Editor : Furqon Munawar

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network