Jelang Laga Perdana Lawan Ekuador, Bima Sakti Poles Kemampuan Skuad Timnas U-17

Asep Syahmid
Jelang Laga Perdana Lawan Ekuador, Bima Sakti Poles Kemampuan Skuad Timnas U-17. (Foto : Istimewa)

JAKARTA, iNewsBogor.id -Tim U-17 Indonesia terus melakukan persiapan jelang mengikuti Piala Dunia U-17 2023. Anak asuh Bima Sakti tersebut saat ini melakoni pemusatan latihan (TC) di Jakarta.

M Iqbal Gwijangge dan kawan-kawan berlatih di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Senin (30/10/2023). Tim U-17 dijadwalkan pindah ke Surabaya pada 3 November mendatang.


Pelatih Timnas U-17, Bima Sakti asah kemampuan pemain jelang laga perdana vs Ekuador. (Foto : Istimewa)

 

"Alhamdulillah saat ini perkembangan tim semakin oke. Sepekan setelah tiba dari Jerman para pemain sudah adaptasi cuaca disini dengan baik. Kita terus poles dan tingkatkan kemampuan pemain" kata Bima Sakti dilansir dari laman resmi PSSI, Selasa , 31 Oktober 2023.

Editor : Furqon Munawar

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network