get app
inews
Aa Read Next : Kota Bogor Lolos ke Final Kejurda U-14 Piala PSSI Jabar, Kalahkan Kabupaten Karawang di Semi Final

Eks Pemain Persib Bandung Gabung di Jajaran Tim Pelatih Sepakbola Porprov Kabupaten Bogor

Minggu, 24 Maret 2024 | 22:59 WIB
header img
Sosok Saepuloh Maulana, Eks Pemain Persib Bandung kini Gabung di Jajaran Tim Pelatih Sepakbola Porprov Kabupaten Bogor. (Foto : Istimewa)

BOGOR, iNewsBogor.id - Deretan pelatih tim sepakbola Kabupaten Bogor untuk Porprov Jabar 2026 mendatang hampir semuanya dihuni para pelatih muda dan mayoritas berasal dari Kabupaten Bogor.

Selain itu, dalam jajaran.staf kepelatihan Tim Porprov Kabupaten Bogor kali ini pernah malang melintang sebagai pemain dalam kancah Liga Indonesia.

Sebut saja sosok Saepuloh Maulana adalah salah satu pelatih yang tergabung dalam Tim kepelatihan skuad Porprov Kabupaten Bogor.


Saepuloh Maulana saat berlatih bareng tim. (Foto : Istimewa)

 

Saepuloh maulana bukan nama asing dalam kancah sepakbola nasional. Pemain asal Ciampea ini pernah merumput dibeberapa tim Liga Indonesia seperti Persikabo, Semen Padang, Mitra Kukar, Persib Bandung, Badak Lampung, Kalteng Putra.

Editor : Furqon Munawar

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut