get app
inews
Aa Text
Read Next : 10 Tempat Wisata Ramah Anak di Bogor: Liburan Seru Bersama Keluarga di Akhir Tahun 2024

7 Cafe di Pajajaran Bogor, Nomor 6 Berkonsep Warteg 

Senin, 04 November 2024 | 16:10 WIB
header img
7 cafe di Pajajaran Bogor menjadi tujuan utama bagi para pecinta kuliner dan penggemar kopi. Foto: Ist

4. Miru Coffee

Bertema Jepang, coffee shop ini memiliki aksen dinding glass block yang unik. Coffee shop-nya cukup luas, bangku serta mejanya banyak, berikut stop kontak dan akses WiFi. Bagian outdoor-nya juga dipenuhi dengan tanaman hijau, sehingga cocok untuk mengistirahatkan mata dari menatap layar. Miru Coffee Bogor Timur menawarkan beragam pilihan menu makanan dan minuman yang enak dan juga harganya ramah dikantong. 

5. Weekend.ers

Weekend.ers Backyard Sentul City menawarkan konsep family restaurant dengan desain eklektiktropikal, dengan sentuhan playful yang memberi suasana relaks seketika.  Bangunannya super kece dengan konsepnya yang super besar, luas, serta mewah.

Kamu akan  dimanjakan dengan perpaduan unsur kayu, batu, dan aspek modern. Kamu bisa mengajak keluarga bersantap di area indoor yang arsitekturnya menawan, maupun di outdoor yang super sejuk. Soal makanannya berkonsep semi-restoran Thailand, menu yang ditawarkan sangat lengkap mulai dari appetizer, salad, soup, noodle, rice dishes, chicken, beef, seafood hingga dessert a la thai yang menggugah selera dan pilihan kopi yang beragam. 

Weekend.ers Backyard Sentul City menawarkan konsep family restaurant dengan desain eklektiktropikal, dengan sentuhan playful yang memberi suasana relaks seketika.  Bangunannya super kece dengan konsepnya yang super besar, luas, serta mewah. Kamu akan  dimanjakan dengan perpaduan unsur kayu, batu, dan aspek modern. Kamu bisa mengajak keluarga bersantap di area indoor yang arsitekturnya menawan, maupun di outdoor yang super sejuk. Soal makanannya berkonsep semi-restoran Thailand, menu yang ditawarkan sangat lengkap mulai dari appetizer, salad, soup, noodle, rice dishes, chicken, beef, seafood hingga dessert a la thai yang menggugah selera dan pilihan kopi yang beragam. 

6. Kopi Nako Pajajaran

Kopi Nako adalah sebuah café yang berada di Bogor, tepatnya di Jalan Pajajaran Indah V No.7, didirikan pada tahun 2016 oleh Kanma Group. Kopi Nako adalah bagian dari WarungNAKO, sebuah warung nasi dan kopi berkonsep urban dan sustainable antara konsep brand, Food & Beverage (F&b), dan bangunan. Warung Nako sendiri mengambil konsep warung nasi lokal atau yang dikenal dengan “warteg”. 

Setelah perjalanan 1 tahun secara pengembangan bisnis, kami lebih fokuskan ke Kopi Nako untuk bisa semakin mengembangkan cabang dan kemitraan. Bentuk bangunannya yang menarik dan instagramable membuat Kopi Nako menjadi café favorit para anak muda milenial dan keluarga milenial.

Saat ini, Kopi Nako telah membuka kembali café-nya untuk dine-in sehingga para konsumen Kopi Nako dapat menikmati aneka minuman kopi dan non kopi dari Kopi Nako. Meskipun fasilitas dine-in di Kopi Nako sudah dibuka, namun masa pandemi belum berakhir maka manajemen Kopi Nako sangat memperhatikan kebersihan dan kualitas produk yang ditawarkan kepada konsumen.

7. Two Stories

Two Stories menjadi cafe di Pajajaran Bogor yang cukup favorit sebagai tempat hangout. Konsep cafe ini sangat keren dan Instagramable. Bangunan Two Stories cukup besar dengan area lantai bawah no smoking serta lantai atas untuk smoker. Setiap weekend, Two Stories memiliki live music.

Two Stories ada di Jalan Pajajaran Indah V, Nomor 7, RT 01/RW 11, Baranangsiang, Bogor Timur, Kota Bogor. Suasana cafe Two Stories sangat asyik dan asri. 

Ada banyak tanaman hijau rimbun yang menyegarkan mata di sekitar Two Stories. Tempatnya yang nyaman dan menunya yang enak tetapi tetap terjangkau membuat cafe Two Stories tidak pernah sepi pengunjung. Di cafe ini tersedia berbagai minuman dan makanan enak. Anda bisa mencobanya dengan mengunjungi Two Stories yang buka dari pukul 11.00 hingga 23.00 WIB.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut