Drawing Cabor Sepakbola Porprov Jabar 2022, Kabupaten Bogor Masuk Grup F Bareng Sukabumi dan Cirebon

DImhyas
Drawing Cabor Sepakbola Porprov Jabar 2022, Kabupaten Bogor Masuk Grup F Bareng Sukabumi dan Cirebon. (Foto : Istimewa)

"Sejak menerima hasil drawing Porprov Jabar 2022 untuk cabor sepakbola Askab PSSI Kabupaten Bogor dan jajaran pelatih langsung menggelar rapat persiapan latihan, Try Out, Try In dan Training Center," ujar Jeni, Rabu,(7/7/2022).

Ia mengatakan, program latihan akan dilakukan selama 2 kali dalam seminggu pada bulan Juli. Setelah itu, tambahnya, pada bulan Agustus 2022 latihan akan ditingkatkan sebanyak 4 kali dalam semingggu.

"Intensitas latihan akan semakin sering dilakukan pada bulan September dan Oktober. Bahkan, pada bulan ini juga akan dilangsungkan TC," papar Jeni.


Drawing pembagian grup cabor sepakbola Porprov Jabar 2022. (Foto : Istimewa)

Tak hanya itu, sambung Jeni, semua program latihan akan dilakukan di Lapangan Pakansari Luar.

Editor : Furqon Munawar

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network