"Selepas mereka mengikuti Liga Panjat Tebing kami berharap semua atlet tetap melanjutkan program latihan di klubnya masing masing," beber Trian.
Ia optimis Liga Panjat Tebing antar klub se Kabupaten Bogor akan jadi langkah awal lahirnya para atlet berkatakter juara.
Para atlet panjat tebing dari 12 klub yang ambil bagian dalam Liga Panjat Tebing 2023 juga diberikan dokrrin atau motivasi jangan hanya puas dengan juara tingkat Porprov Jabar saja.
Sosok climber peserta Liga Panjat Tebing 2023 Kabupaten Bogor. (Foto : iNewsBogor.id/ist.)
"Kami ingin para juara dari Liga Panjat Tebing ini nantinya harus jadi juara nasional atau juara dunia," pungkas Trian.
Editor : Furqon Munawar
Artikel Terkait