Upaya Pemkot Bogor Atasi Dampak Kemarau, Pasokan Masih Aman Warga Diminta Hemat Air

Furqon Munawar
Bendung Katulampa Tampak Kering Dengan Debit Air Terbatas Akibat Kemarau. (Foto : Istimewa)

 

Grafik :

  1. Mulai pertangahan Agustus, di beberapa daerah sudah mengalami puncak kekeringan .

Kemarau Hingga September. Data Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) sebagian besar wilayah Indonesia sudah memasuki kekeringan. Selain karena sudah memasuki musim kemarau, ini juga karena adanya efek El Nino.

  1. Debit air surut di Bendung Katulampa terparah tercatat tahun 2015
  • Debit air Sungai Ciliwung yang masuk saat itu hanya 1.500 liter per detik
  1. Petugas Bendung Katulampa terus melakukan koordinasi pada Perumda Tirta Pakuan
  2. Pembagian Debit Air:
  • Sebanyak 2.500 liter dialirkan ke irigasi Kalibaru
  • Sebanyak 200 liter ke Sungai Ciliwung
  1. Fakta lain:
  • Hujan yang mengguyur Kota Bogor tidak mempengaruhi debit air di Katulampa
  • Debit tersebut dipengaruhi oleh hujan di kawasan Puncak
  • Pantauan BMKG, kawasan Puncak belum diguyur hujan deras selama periode Juli dan Agustus
  • Kondisi ini sudah termasuk dalam kondisi di bawah normal
  • Petugas Bendung Katulampa pun akan terus berkoodinasi dengan BMKG untuk memantau cuaca di kawasan Puncak


Editor : Furqon Munawar

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network