Hasil Polling Iwan Fals dan Survei Elektabilitas Capres 2024, Ridwan Kamil Unggul 

Putra Ramadhani Astyawan
Hasil polling pilpres. Sumber: sosmed Iwan Fals

Sementara itu, posisi kedua ditempat Ganjar Pranowo dengan 29 persen suara. Poisis ketiga diisi Anies Baswedan dengan 5,7 persen dan Sri Mulyani di posisi keempat dengan 1,7 persen.

Polling tersebut diikuti oleh 49.128 suara netizen. Setelah mengetahui hasil polling tersebut, Iwan Fals kemudian memberikan selamat kepada Ridwan Kamil dalam cuitan yang lain.

"Hehehe gubernur aing menang euy, selamat kang," cuit Iwan Fals sambil memberikan emotikon bintang bersinar.

Setelah selesai dengan polling tersebut, Iwan Fals juga melakukan polling dengan kandidat berbeda. Kali ini nama-nama yang diajukan adalah tokoh senior, seperti Megawati Sukarnoputri, Jusuf Kalla, Prabowo Subianto, dan Ma'ruf Amin.

Editor : Hilman Hilmansyah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6 7 8

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network