YKMI: Kesepakatan Liga Arab Perkuat Agenda Boikot Produk Terafiliasi Israel di Indonesia

Furqon Munawar
YKMI Apresiasi kesepakatan Liga Arab yang menegaskan upaya pemboikotan perusahaan yang terafiliasi dengan Israel. (Foto : Istimewa)

Himawan menambahkan, YKMI sebagai organisasi masyarakat Islam di Indonesia yang pertama kali merilis daftar perusahaan dan produk terafiliasi Israel. YKMI membuat daftar tersebut berdasarkan riset dan kajian yang mengacu pada situs boycott.thewitness dan bdnaash. Kesepuluh produk dan perusahaan terafiliasi Israel tersebut antara lain Starbucks, Danone, Nestle, Zara, Kraft Heinz, Unilever, Coca Cola Group, McDonalds, Burger King, dan produk Kurma Israel.

Berdasarkan riset dari Compas, boikot konsumen Indonesia memiliki pengaruh yang luar biasa. Survei itu menunjukkan boikot konsumen di Indonesia mampu menggerus penjualan produk-produk perusahaan multinasional terafiliasi Israel.

Himawan pun menyebut keputusan Liga Arab ini juga akan menambah legitimasi sikap boikot masyarakat Islam di Indonesia.



Editor : Furqon Munawar

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network