ATM di Cileungsi Dijebol dengan Las, Uang Ludes Dikuras

Putra Ramadhani Astyawan
Sebuah mesin ATM di dalam minimarket di Cileungsi, Kabupaten Bogor, menjadi sasaran pembobolan oleh pencuri. Foto: Putra Rhamdani

"Kalau dari CCTV yang terlihat dua orang. Lewat atas (plafon)," jelasnya.

Jumlah uang yang berhasil diambil pelaku dari mesin ATM belum diketahui. Polisi masih terus melakukan penyelidikan terkait kasus ini. 'Kita masih menunggu pihak bank. Masih pendalaman, pakai anjing pelacak juga. Nanti perkembangan kita sampaikan,' ujar Kapolsek.



Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network