Meski demikian, tengkurap bisa menjadi posisi tidur yang baik jika anda memiliki kebiasaan mendengkur saat tidur dan tidak sedang menderita nyeri leher atau nyeri punggung. Posisi ini juga kurang baik untuk mempertahankan bentuk payudara.
Namun, jika Anda ingin mencoba tidur dengan posisi tengkurap, disarankan menaruh bantal untuk menyangga dahi dan memosisikan wajah atau kepala menghadap ke bawah, bukan menghadap kiri atau kanan. Hal ini bisa membuat Anda bisa bernapas dengan baik.
Editor : Furqon Munawar
Artikel Terkait