get app
inews
Aa Read Next : Open House Lebaran, Bima Arya Titip ke Tokoh Lintas Agama Jaga Keberagaman

RIFA Fest 2022 Tebar 50 Ribu Ekor Ikan Guna Kelestarian Habitat Sungai Ciliwung

Sabtu, 03 September 2022 | 09:25 WIB
header img
RIFA Fest 2022 Tebar 50 Ribu Ekor Ikan Guna Kelestarian Habitat Sungai Ciliwung. (Foto : iNewsBogor.id/ist.)

 

"Ikan jenis Tor Soro di Jawa Barat disebut dengan ikan kancra. Tim ini tugasnya menjaga kebersihan Sungai Ciliwung dan menjadikannya sebagai pekarangan depan rumahnya. Sebelum di launching kami melakukan riset juga. Kita lakukan riset, restocking, memastikan tidak ada sampah, mengurangi sampah plastik,” kata Bima Arya.

Namun diakuinya, dalam menjaga kebersihan lingkungan dan sungai tentunya tidak bisa dilakukan sendiri, tetapi harus berkolaborasi dengan semua pihak terkait. Ikan yang ditebar harus diimbangi dengan usaha menjaga sungainya.


Foto : iNewsBogor.id/ist.

 

"Kita butuh stok ikan dan kita butuh kajian riset dan hal lainnya. Ujung-ujungnya adalah bisa memberikan manfaat bagi bonus demografi. Anak-anak kita siap menjemput masa depan salah satunya berkat dukungan mendapatkan nutrisi bergizi dari makan ikan. Selain itu lingkungan yang bersih dan bebas dari sampah sehingga melahirkan hidup yang berkualitas. Dan ini berkat kolaborasi dan sinergi, jadi totalitas,” jelasnya.

Editor : Furqon Munawar

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut