get app
inews
Aa Read Next : Jelang Porprov Jabar 2026, KONI Kota Bogor Memulai Test Fisik dan Cek Kesehatan Atlet

Kejurnas Wushu Piala Presiden 2022 di Surabaya, Tim Wushu Kabupaten Bogor Terjunkan Enam Atlet

Minggu, 18 September 2022 | 22:45 WIB
header img
Kejurnas Wushu Piala Presiden 2022 di Surabaya, Tim Wushu Kabupaten Bogor Terjunkan Enam Atlet. (Foto : iNewsBogor.id/ist.)

Selain itu, Nungki panggilan akrab Ketua Wushu Kabupaten Bogor ini juga membawa para atlet junior Jabar lainnya atau Kelompok Umur pada Kejurnas Wushu Piala Presiden 2022.

"Untuk atlet Kabupaten Bogor saya hanya bawa 6 atlet senior yang tampil pada Kejurnas Wushu Piala Presiden kali ini," ujar Nungki, Minggu, 18 September 2022.

Menurutnya, tampilnya enam atlet senior binaan Pengcab Wushu Kabupaten Bogor pada Kejurnas di Surabaya ini sebagai Try Out sebelum berangkat ke Porprov Jabar 2022.

Sedangkan, Kata Nungki, untuk atlet yunior atau kelompok umur binaan Pengcab Wushu Kabupaten Bogor pada minggu lalu tampil di Kejurda Jabar 2022.

"Alhamdulillah pada Kejurda Jabat 2022 Tim Wushu Kabupaten Bogor meraih 6 Emas, 8 Perak, 10 Perunggu. Pada nomor KU juga ada dua atlet yang akan tampil di Porprov Jabar 2022 dan meraih 2 emas pada Kejurda Jabar 2022," papar Nungki. 

Editor : Furqon Munawar

Follow Berita iNews Bogor di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut