get app
inews
Aa Text
Read Next : Pakar Perkoperasian: Masalah Mendasar Koperasi Indonesia Bukan Digitalisasi

5 Kiat Sukses Rasulullah SAW Mengelola Bisnis

Rabu, 01 Desember 2021 | 06:51 WIB
header img
Rasulullah SAW dalam berbisnis tidak hanya mementingkan keuntungan semata saja. (Foto: Shutterstock)

RASULULLAH SAW dalam berbisnis tidak hanya mementingkan keuntungan semata saja. Lebih dari itu Nabi Muhammad SAW dalam berbisnis lebih mengutamakan hubungan persaudaraan dan pertemanan. 

Nabi Muhammad SAW adalah pebisnis yang sukses dengan meraih keuntungan. Namun patut diingat keuntungan yang diraih melalui cara-cara yang jujur, jauh dari kata dan perbuatan dusta dan tidak menjatuhkan usaha orang lain. 

Bagi Nabi Muhammad SAW, beliau tidak hanya mementingkan keuntungan semata saja. Lebih dari itu Nabi Muhammad SAW dalam berbisnis lebih mengutamakan hubungan persaudaraan dan pertemanan. 

Dalam berbisnis, pengusaha memang butuh strategi untuk menguasai pangsa pasar dari kompetitornya. Hal ini diperlukan agar produknya bisa laku di pasaran dan usahanya pun bisa semakin berkembang dan menghasilkan banyak keuntungan.

Lantas kiat atau cara apa saja yang dilakukan Nabi Muhammad SAW dalam berbisnis hingga sukses, berikut penjelasannya.

1. Konsep Difrensiasi

Salah satu konsep dilakukan adalah dengan melakukan diferensiasi. Diferensiasi adalah sebuah strategi agar produk menjadi berbeda dengan produk atau perusahaan lain. Esensi dari diferensiasi adalah agar produk lebih dikenal menjadi sebuah identitas diri.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut