Doa Wajib yang Dianjurkan untuk Dibaca di Bulan Ramadan
Minggu, 10 Maret 2024 | 17:22 WIB
"Wa bisawmi ghadinn nawaiytu min syahri Ramadan."
Artinya: "Dengan puasa esok hari aku berniat untuk puasa Ramadan."
Doa qunut nazilah dibaca ketika umat Islam sedang diuji atau dilanda musibah. Dalam bulan Ramadan, doa ini sering dibaca di shalat tarawih atau shalat witir.
"Allahumma innaka 'afuwwun tuhibbul 'afwa fa'fu 'anni."
Artinya: "Ya Allah, sesungguhnya Engkau Maha Pemaaf dan mencintai keampunan, maka ampunilah aku."
Memperbanyak doa di malam hari, terutama menjelang waktu sahur, merupakan amalan yang sangat dianjurkan di bulan Ramadan.
Editor : Ifan Jafar Siddik