Juggling Kolaborasi FKSSB dan Pelajar di Final Piala Nusantara Prabowo 2022 Pecahkan Rekor MURI

DImhyas
Juggling Kolaborasi FKSSB dan Pelajar di Final Piala Nusantara Prabowo 2022 Pecahkan Rekor MURI. (Foto : iNewsBogor.id/ist.)

Adalah sosok Juman Pelupessy, pelatih sepakbola dari SSB Cibinong Raya yang menjadi sosok dibelakang layar yang tak boleh dilupakan perannya dalam mengumpulkan dan mengkordinasikan 1800 siswa SSB dan 200 pelajar yang ikut Juggling.

"Alhamdulilah insan sepakbola di Kabupaten Bogor dapat menjalankan amanah untuk mensukseskan acara pemecahan rekor MURI Juggling. Kami merasa bangga berada dalam bagian kesuksesan acara Nusantara Open Piala Prabowo 2022," ujar Juman Pelupeessy.

Juman mengatakan, kesuksesan Juggling dalam pemecahan rekor MURI ini adalah kerjasama Tim yang tersinergi dengan baik walaupun persiapan waktu yang sangat mepet.

"Saya ucapkan banyak terimakasih kepada Pak Yayan Mulyana selaku Ketua Umum FKSSB, para pengurus SSB, orang tua siswa dan semua siswa yang terlibat dalam pemecahan rekor muri Juggling pada final Nusantara Open Piala Prabowo 2022. Mereka sangat luar biasa," tegasnya.

Editor : Furqon Munawar

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network