Soal Kenaikan BBM, Sahabat Polisi Minta Polri Tidak Dibenturkan dengan Masyarakat

Furqon Munawar
Fonda Tangguh, Ketua Sahabat Polisi Indonesia

“Partai politik anggota koalisi seharusnya juga berperan aktif dalam diskusi dan diskursus kebijakan pemerintah yang menaikkan harga BBM. Kegiatan sosialisasi dan penjelasannya harus bisa masuk ke kampus-kampus, organisasi masyarakat sipil, dan masyarakat luas,” jelasnya.

Fonda kemudian meminta semua pihak untuk mengubah paradigma usang yang meyakini aparat Kepolisian harus mengamankan semua kebijakan pemerintah yang berisiko dan menyulut protes masyarakat. Bagi Fonda, semua pihak harus terlibat dalam mendukung dan mensukseskan kebijakan pemerintah pusat yang strategis dan bermanfaat untuk kepentingan masyarakat di masa mendatang.  



Editor : Furqon Munawar

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network