Pengcab Kodrat Kota Bogor Fokus Gali Potensi Para Petarung Derajat Muda Handal

Dimhyas
Pengcab Kodrat Kota Bogor Fokus Gali Potensi Para Petarung Derajat Muda Handal. (Foto : iNewsBogor.id/ist.)

"Untuk saat ini, kami masih fokus pada persiapan atlet menuju Popda Jabar tahun 2023, serta event lainnya. Oleh sebab itu para petarung muda kami terus berlatih, baik itu dihalaman Kantor Bappenda, maupun di lantai dua gedung KONI," kata Feby menjelaskan.

Sejauh ini, sambung Feby, ada banyak petarung-petarung muda Kota Bogor. Namun kata Feby tinggal bagaimana program pelatih dalam memberikan pola latihan yang benar kepada para atlet. Agar kedepannya para atlet tersebut, bisa jadi andalan Kota Bogor tampil dievent-event resmi daerah ataupun nasional.


Foto : iNewsBogor.id/ist.

 

"Banyak atlet-atlet muda yang dibina Pengcab Kodrat Kota Bogor. Jadi tinggal kita fokus dan rutin memberikan pola latihan yang baik dan benar, agar kedepannya mereka ini bisa menjadi atlet-atlet andalan kita untuk tampil di even skala daerah ataupun nasional," pungkas Feby.

Editor : Furqon Munawar

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network