Deddy Corbuzier Sandang Pangkat Letkol TNI AD, Pantaskah?

Ifan Jafar Siddik/Net
Kontroversi penyematan pangkat Letkol TNI AD kepada Deddy Corbuzier. Foto: iNewsBogor.id/istimewa

“Sandang Pangkat Letkol AD, Deddy Corbuzier: Terima Kasih Keluarga Besar TNI. Jaman edan? Orang tak punya jasa di institusi tersebut dapat pangkat perwira menengah yang kalau via jalur waras harus lulus Akmil dan berkarir puluhan tahun,” tulis akun @HeriSuwondo2.

“Menjaga psikologis pasukan TNI di perbatasan-perbatasan negeri yang sepi, minimnya rumah TNI yang layak, Purnawirawan TNI yang kesulitan bertahan hidup hingga ‘rasa tak adil’ perlakuan negara pada institusi lain sangat penting saat ini. Itu alasan kenapa pangkat ‘Letkol Titular’ itu saya anggap canda yang berlebihan,” tulisnya melalui akun @akbarfaizal68.

Begitu pun akun bernama Tiwik, memberi kritik dan mempertanyakan pemberian pangkat ‘cuma-cuma’ tersebut. “Dulu di era Soeharto, musisi Idris Sardi diberi pangkat di TNI karena diberi tugas untuk memimpin Satuan Musik Militer, terus kontribusi Deddy Corbuzier untuk TNI itu apa???” ungkapnya melalui akun @YulieNew



Editor : Ifan Jafar Siddik

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network