Komitmen Kawal Pemilu 2024, Satpol PP Bakal Awasi dan Tertibkan Atribut Parpol Tak Berizin

Ifan Jafar Siddik
Kepala Satpol PP DKI Jakarta, Arifin. Foto: iNewsBogor.id/istimewa

“Menjelang Pemilu pasti akan banyak pemasangan baliho maupun bendera yang menumpuk di jalan. Maka itu, perlu dilakukan pengawasan atribut parpol yang sudah berizin dan belum,” ucapnya.

Ia mengimbau masyarakat yang merasa tidak nyaman dengan keberadaan baliho atau bendera parpol agar segera melapor. Laporan tersebut nantinya ditindaklanjuti petugas Satpol PP.

“Kami ingatkan kepada masyarakat agar tidak sembarangan memasang baliho maupun bendera parpol,” tandasnya.



Editor : Ifan Jafar Siddik

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network