Proyek Ambisius China, Kirimkan Manusia Pertama ke Mars  

Anton Suhartono
China berhasil mendaratkan robot penjelajah di Mars pada pertengahan Mei lalu. Kini China berencana mengirimkan manusia pertama ke Planet Merah. (Foto: CGTN).

Sebelum misi awak dimulai, China akan mengirim robot ke Mars untuk mempelajari kemungkinan lokasi pangkalan dan membangun sistem untuk mengekstrak sumber daya di sana. 

Untuk tempat tinggal manusia di Mars, kru harus dapat menggunakan sumber daya planet, seperti mengekstraksi air di bawah permukaannya, menghasilkan oksigen di tempat, dan menghasilkan listrik. 

China juga harus mengembangkan teknologi untuk menerbangkan astronot kembali ke Bumi. Misi pulang-pergi tanpa awak untuk memperoleh sampel tanah dari planet ini diharapkan pada akhir 2030.
 



Editor : ZenTeguh

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network