Warga Masyarakat Hambalang Dukung Penuh Liga Citeureup 2023 juga Kiprah Buldozer di Liga 3 Nasional

DImhyas
Warga Masyarakat Hambalang Dukung Penuh Liga Citeureup 2023 juga Kiprah Buldozer di Liga 3 Nasional. (Foto : iNewsBogor.id/ist.)

BOGOR, iNewsBogor.id - Totalitas dan dukungan masyarakat Kecamatan Citeureup pada sepakbola memang tak perlu diragukan lagi. Apalagi, selama ini Citeureup sudah terbukti banyak melahirkan para pesepakbola yang berkiprah dikancah Liga sepakbola nasional baik Liga 3, Liga 2 dan Liga 1.

Disamping itu, keberadaan Citeureup Raya FC atau Buldozer dipanggung Liga 3 Nasional jadi bukti yang konkret kalau Kecamatan Citeureup layang menyandang label Kecamatan Sepakbola di Indonesia.

Bahkan, belum lama ini insan sepakbola dan para legenda sepakbola Citeureup juga sukses menggelar event sepakbola U40 antar desa dan kelurahan se Citeureup dengan label Piala Bang Lego 2023.


Foto : iNewsBogor.id/ist.

 

Usai sukses menggelar Piala Bang Lego 2023, Citeureup akan kembali menggelar hajatan sepakbola Liga Citeureup 2023 dengan memperebutkan Piala Camat Citeuteup.

Editor : Furqon Munawar

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network