Mulai Besok, Biskita Transpakuan Bogor Kembali Beroperasi 

Ifan Jafar Siddik
Biskita Transpakuan Bogor akan beroperasi kembali. Foto: ist

Diketahui, sejak awal Januari 2022 operasional Biskita Transpakuan Kota Bogor dihentikan sementara untuk dilakukan evaluasi. Keputusan tersebut dilakukan justru demi keberlangsungan kembali operasional Biskita Transpakuan.

BPTJ atas nama pemerintah pusat, dalam hal ini sebagai perwakilan dari Kementerian Perhubungan menyampaikan permohonan maaf yang sebesar-besarnya, terutama kepada masyarakat Kota Bogor dan juga kepada seluruh pihak yang terkait atas penghentian sementara layanan Biskita Transpakuan pada awal Januari tahun 2022 ini.
 



Editor : Hilman Hilmansyah

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network