Kejar Peringkat, Atlet Dansa Kabupaten Bogor Ikuti Queen Cup International Dance Championship 2023

DImhyas
Kejar Peringkat, Atlet Dansa Kabupaten Bogor Ikuti Queen Cup International Dance Championship 2023. (Foto : Istimewa)

"Ajang Queen Cup itu menjadi salah satu ajang penting untuk meningkatkan rangking para atlet Dance Sport Kabupaten Bogor," tambah Doris.

Dalam Queen Cup pekan lalu, atlet atlet Kabupaten Bogor juga ada yang berpasangan dengan atlet Kota Bandung.

Doris juga menambahkan,, IODI Kabupaten Bogor terus melakukan pembinaan berkelanjutan pada potensi potensi atlet lokal Kabupaten Bogor.

Hasil Queen Cup International Dance Championships 2023:

  1. 2nd Synchronize Waltz, Whido Billah & Denta Permana
  2. 3rd Synchronize Tango, Whido Billah & Denta Permana
  3. 4th Synchronize Quickstep, Whido Billah & Denta
  4. 4th Solo Open Tango, Whido Billah
  5. 5th Novice A Latin, Kesya Aditia & Devina Anindita
  6. 5th Junior Under 16 Latin, Kesya Aditia & Devina Anindita


Editor : Furqon Munawar

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network