KEK Lido Harus Mendorong Peningkatan Perekonomian Masyarakat

Asep Syahmid
KEK Lido Harus Mendorong Peningkatan Perekonomian Masyarakat KEK Lido Harus Mendorong Peningkatan Perekonomian Masyarakat. (Foto : Istimewa)

BOGOR, iNewsBogor.id - Penjabat Bupati Bogor Asmawa Tosepu didampingi Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Bogor Burhanudin terima audiensi dari Manajemen Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Lido untuk memperkuat sinergi optimalisasi pembangunan KEK Lido, yang berlangsung di Ruang Rapat Bupati Bogor, Senin, 8 Januari 2024.

Asmawa Tosepu mengungkapkan, senantiasa berkomitmen untuk mendorong percepatan pemenuhan terwujudnya semangat pembangunan KEK Lido. Berbagai bukti komitmen yang dilakukan oleh Pemkab Bogor revisi RTRW, Penetapan Perda dan lainnya.


Pj Bupati Bogor, Asmawa Tosepu. (Foto : Istimewa)

 

“Saya berkomitmen mendorong percepatan pemenuhan terwujudnya semangat pembangunan KEK Lido ini. Melalui sinergitas ini, kami harap pengembangan proyek KEK Lido ini bisa selaras dan sinkron dengan perencanaan daerah Kabupaten Bogor,” tutur Asmawa.

Editor : Furqon Munawar

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update