Rest Area Tol Trans Jawa Batasi Istirahat Pemudik Lebaran 2024, Muhadjir Ingatkan Efisiensi Waktu

Binti Mufarida/ ifan Jafar Siddik
Jasa Marga akan membatasi durasi pemudik yang mengunjungi rest area pada musim mudik lebaran 2024 selama 30 menit. (Foto: Ilustrasi/Angga Rosa)

Muhadjir juga menambahkan, "Di rest area tersedia toilet yang berfungsi untuk kebutuhan buang air kecil. Para pengunjung yang singgah di rest area harus cermat dalam memanfaatkan waktu istirahat, terutama dalam menggunakan fasilitas toilet yang ada."

Selain itu, Muhadjir menjelaskan bahwa setiap rest area akan dilengkapi dengan berbagai fasilitas, termasuk taman bermain untuk anak-anak, ruang laktasi untuk ibu menyusui, serta fasilitas lainnya untuk lansia dan difabel.

“Ini penting karena kita harus memberikan prioritas kepada para pengendara yang rentan termasuk ibu yang sedang menyusui, anak-anak, lansia, dan mereka yang berkebutuhan khusus,” tambahnya.



Editor : Ifan Jafar Siddik

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network