Ketua DPD KNPI Kabupaten Bogor, Wahyudi Chaniago menyampaikan terima kasih atas kehadiran Bupati Bogor dalam Gerakan Pangan Murah yang diadakan pihaknya bersama Karang Taruna.
Ia mengaku bersyukur hari ini bisa dapat melaksanakan bazar pangan murah di Kecamatan Bojonggede.
“Bersyukur hari ini terima kasih pak Bupati atas kehadiran dan supportnya. Semoga bazar pangan murah ini bisa membantu masyarakat untuk bisa mendapatkan sembako dengan harga murah. Serta dapat mengendalikan inflasi di Kabupaten Bogor,” ujar Wahyudi.
Editor : Furqon Munawar
Artikel Terkait