Apa Peran Sosok BPK Perwakilan Jabar yang kena OTT bareng Bupati Bogor Ade Yasin

Furqon Munawar
Apa Peran Sosok BPK Perwakilan Jabar yang kena OTT bareng Bupati Bogor Ade Yasin. (Foto : Ilustrasi)

Tentang BPK Perwakilan Jawa Barat

BPK Perwakilan Jawa Barat didirikan pada 27 Januari 2006 memperkuat peran dan kinerja BPK RI sebagai satu-satunya lembaga pemeriksa di Indonesia.

BPK Perwakilan Jawa Barat diresmikan langsung oleh Ketua BPK RI saat dijabat oleh Ekonom UI Anwar Nasution.

BPK Perwakilan di tiap propinsi didirikan guna memenuhi amanat UUD 1945 pasal 23E  yang memyatakan bahwa BPK berkedudukan di ibukota negara dan mempunyai perwakilan di setiap propinsi. Tujuannya guna memenuhi standar pengawasan dengan semakin meningkatnya luas lingkup pemeriksaan.

Operasi Tangkap Tangan (OTT) KPK terhadap oknum BPK Perwakilan Jawa Barat baru kali pertama terjadi sejak didirikan.

Editor : Furqon Munawar

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network