Akomodir 30 Persen Bacaleg Perempuan, Partai Perindo Kota Bogor Optimis Pecah Telur Raih Kursi DPRD
Senin, 15 Mei 2023 | 17:33 WIB

"Kita akan memberikan bimtek mengenai apa itu DPRD, apa itu fraksi pokoknya sekitar DPRD ada pembekalan," tambahnya.
Dalam kesempatan ini, Partai Perindo juga membuktikan keberhasilanya dalam meningkatkan UMKM di Kota Bogor. Yakni dengan menghadirkan dua pedagang bakso dan es krim binaan Partai Perindo yang dibagikan secara graris.
"Jadi untuk malam ini kami membuktikan bahwa UMKM Partai Perindo di Kota Bogor berjalan dengan baik salah satunya bakso dari Kang Pian dan es dari Kang Tejo itu binaan kita," pungkasnya.
Editor : Furqon Munawar