get app
inews
Aa Text
Read Next : DB Museum Ramaikan Ruang Seni di Jakarta

Keren, Mr Jarwo dan Dvox 17 Meriahkan Anniversary Kedua 60s di Jakarta

Senin, 28 Agustus 2023 | 16:46 WIB
header img
Kemeriahan di acara Anniversari kedua 60s Jabodetabek di Jakarta. Foto: istimewa

Selain itu, tak hanya peserta pengendara motor vespa yang turut serta dalam kegiatan vespa 60’s, juga hadir partisipan dari beberapa bengkel dan perorangan atau pribadi.


Partisipan Anniversary kedua 60s, bengkel BK Racing Garage Depok. Foto: iNewsBogor.id/ istimewa

Salah satu bengkel vespa yang mengikuti acara tersebut yakni, BK Racing Garage asal Kota depok. Mereka terlihat sangat antusias mengikuti acara tersebut.

Manager bengkel BK Racing Garage, Ikar mengungkapkan kebahagiaannya dengan mengikuti acara 60's itu. Menurutnya, acara tersebut dapat mengakrabkan antar pengguna vespa maupun mekanik bengkel, karena berkumpulnya para penggemar vespa dari berbagai generasi dan bisa menjadi ajang berbagi ilmu dan pengalaman.

“Sangat keren sekali neh, selain bisa kumpul silaturahmi bersama dengan komunitas vespa, kami juga disini bisa berbagi ilmi dan pengalaman dalam mengoprek motor asal Italy ini dan tidak hanya dalam mesin, melainkan berbagi kisah dan pengalaman dalam mengendarai motor vespa,” ungkapnya.

Editor : Ifan Jafar Siddik

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut