get app
inews
Aa Read Next : Open House Lebaran, Bima Arya Titip ke Tokoh Lintas Agama Jaga Keberagaman

Pasar Jambu Dua dan Pasar Gembrong Sukasari Dicanangkan Jadi Pasar Bersih

Jum'at, 22 Maret 2024 | 11:45 WIB
header img
Tampak Baru Pasar Gembrong Sukasari Kota Bogor yang Dicanangkan Jadi Pasar Bersih. (Foto : Istimewa)

Untuk pendaftaran pedagang sudah berjalan, baik melalui unit pasar maupun kepada investor langsung. Untuk los sekitar Rp 32 juta per meter untuk 20 tahun, kemudian kios Jambu Dua sekitar Rp 37 juta per meter untuk 20 tahun. Di pasar Sukasari sekitar Rp 37 juta per meter untuk 20 tahun. “Proses pembayarannya bisa dicicil melalui perbankan, sekitar 5 tahunan,” ujar Jenal.

Di masa kepemimpinannya ia berkomitmen ingin melanjutkan program yang sudah ada. Pertama membangun pasar Merdeka dan revitalisasi pasar Bogor.


Fasilitas lain yang tersedia bagi pedagang dan pengunjung pasar. (Foto : Istimewa)

 

“Untuk percepatan dan inovasi kami akan lakukan pembangunan pasar secara bertahap. Jadi 2024 mungkin bisa pasar Merdeka dan pasar Bogor, 2025 di Taman Kencana kemudian 2026 di Padasuka, 2026, 2027 dan 2028 kita harus mencari bisnis baru, seperti Kujang Fresh dan potensi billboard,” ujar Jenal.

Editor : Furqon Munawar

Follow Berita iNews Bogor di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut