get app
inews
Aa Read Next : Kisah Kesabaran Ustadz Yazid bin Abdul Qadir Jawas, Dituduh Sembunyikan Pukulan Bedug hingga Diusir

Menghadapi Porprov Jabar 2026, Cabor Softenis Kabupaten Bogor Tak Akan Mutasi Atlet

Kamis, 18 April 2024 | 23:04 WIB
header img
Profil Para Atlet Cabor Softenis Kabupaten Bogor. (Foto : Istimewa)

BOGOR, iNewsBogor.id - Persatuan Softenis Indonesia (Pesti) Kabupaten Bogor memastikan tidak akan melakukan mutasi atlet dalam perhelatan Porprov Jabar 2026 yang akan dilakukan di Kota Bogor.

Hal tersebut dikatakan Ketua Pesti Kabupaten Bogor, Fery Roveo Checanova dalam acara halal bihalal pengurus Pesti Kabupaten bersaama para atlet binaan di Lapangan Tenis Pendopo, Cibinong, Kamis, 18 April 2024.

Vio panggilan akrab dari Ketua Pesti Kabupaten Bogor ini menilai kalau para atlet Softenis Kabupaten Bogor secara kualitas sudah bagus seperti Andre, Daffa dll.

Bahkan, kata Vio, Pesti Kabupaten Bogor juga sangat senang dengan bergabungnya Muhammad Sultan mantan pemain tenis yang akan jadi bagian skuad Softenis Kabupaten Bogor pada Porprov Jabar mendatang.

Editor : Furqon Munawar

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut