get app
inews
Aa Text
Read Next : 10 Tempat Liburan Keluarga di Bogor, Ayah Senang Bunda Tersenyum Anak-anak Kegirangan

Peringati Hari Pers ke-76, BTJ Santuni Anak Yatim Piatu di Sukaresmi Kabupaten Bogor 

Senin, 21 Februari 2022 | 11:00 WIB
header img
Kegiatan santunan anak yatim piatu di Kabupaten Bogor. Foto: Cahyat

Selain makan bareng, lanjut Sudadi, teman-teman wartawan mendapatkan ilmu baru yang diajarkan oleh adik-adik santri. 

"Di sini temen-temen wartawan juga belajar main hadroh dan diajari oleh adik-adik santri," ucapnya. 

Dengan perayaan sederhana ini, Sudadi berharap, fungsi wartawan sebagai pilar keempat demokrasi dan kontrol sosial untuk masyarakat tidak hilang. 

"Baik secara organisasi atau perorangan wartawan harus dekat kepada rakyat, wartawan harus membela rakyat dan wartawan harus bisa merasakan apa yang dirasakan oleh rakyat," katanya.

Selain itu, Bendahara Umum BTJ, Nay'Nurain mengatakan ucapan terimakasih kepada semua unsur yang sudah ikut berpartisipasi dalam kegiatan santunan yang di inisiasi BTJ dalam memperingati HPN.

"Terimakasih untuk Alfamart yang sudah memberikan 50 paket bingkisan, untuk Bupati Bogor Ade Yasin, untuk pak Deden Azis, terimakasih atas partisipasinya," Pungkasnya.
 

Editor : Hilman Hilmansyah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut