get app
inews
Aa Read Next : Ganjar Pranowo dan Gibran Olahraga Bareng di Bogor Sabtu Mendatang

Jalur Puncak Bogor Berlakukan One Way Menuju Jakarta, Kendaraan Tertahan di Simpang Gadog

Senin, 16 September 2024 | 12:25 WIB
header img
alur Puncak kembali diberlakukan one way menuju Jakarta sejak Senin Pagi. Ribuan kendaraan tertahan di Simpang Gadog sejak pagi tadi. Foto Dok

BOGOR, iNewsBogor.id - Jalur Puncak kembali diberlakukan one way menuju Jakarta sejak Senin Pagi. Ribuan kendaraan tertahan di Simpang Gadog sejak pagi tadi. Sistem one way ini diterapkan untuk mengurai kemacetan yang terjadi akibat libur panjang.

arus lalu lintas masih diprioritaskan untuk kendaraan menuju Jakarta. Tampak, kendaraan yang didominasi oleh roda empat dan roda dua masih mengalir cukup deras baik ke Tol Jagorawi maupun jalur arteri.

Sedangkan, untuk kendaraan roda empat yang akan menuju kawasan wisata itu masih tertahan di sekitaran Simpang Gadog. Mereka tertahan untuk naik ke atas sejak pukul 07.00 WIB pagi tadi.

"Dari Depok, mau ke Cimory Dairy Land, (kejebak oneway) dari jam 7," kata wisatawan asal Depok, Ike kepada wartawan, Senin (16/9/2024).

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut