Tempat Ngopi di Cileungsi Bogor, Walau Harga Murah Kualitas Tetap Terjaga

Meuthia Novianthree Nafasya
Tempat ngopi di Cileungsi Bogor beikut ini tentu menjadi pilihan favorit bagi anak-anak muda dan kalangan dewasa. Salah satunya di Sementara Coffee & Eatery. (Foto: Sementara Coffee & Eatery)   Metland Transyogi Cileungsi

4. Senja Coffee
Berbeda dengan lainnya, Senja Coffee berada di lingkungan perumahan namun tetap mengusung konsep kekinian. Kafe ini masih terbilang baru dan memiliki dua booth yakni di Pondok Damai Cileungsi dan Cimanggis Depok. 

Sementara menu minuman yang ditawarkan cukup beragam seperti Americano, kopi susu gula aren, Caramel Latte, Vanila Latte, Pandan Latte, hazelnut Latte, dan lain sebagainya. Rentang harganya berkisar Rp10.000 – 60.000.
 
“Kopi susu gula aren jadi favorit khusunya yang ice kalau anak muda. Bapak-bapak biasanya yang panas, tergantung sih tapi paling sering itu robusta,” kata Putri, pemilik Senja Coffee . 

5. Liren Kopi dan Roti 
Liren Kopi dan Roti merupakan kedai kopi yang menyediakan kopi tiam dan roti bakar Bandung sebagai menu andalannya. Selain menu kopi, Liren juga menawarkan menu non kopi bagi kalian yang tidak menyukai kopi. Harganya cukup murah dimulai dari Rp10.000 hingga Rp 22.000 kamu bisa ngopi dan makan roti yang menggiurkan lidah. 

Tidak jarang, kamu juga akan ditemani live music, loh. Liren buka setiap hari mulai pukul 14.00 – 22.00, berlokasi di Boulevard Metland Sektor 4 Cileungsi, Bogor. 

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network