Kota Bandung Darurat HIV AIDS? Ini Data dan Fakta Laporannya

Ifan Jafar Siddik
Kota Bandung Darurat HIV AIDS? Ini Data dan Fakta Laporannya. (Foto : iNewsBogor.id/ist.)

"Itu jadi warning buat kita semua, kita harus lebih intens edukasi lagi ke kaum remaja dengan usia produktif," kata Kepala DPPKB Kota Bandung Dewi Kenny Kaniasari.

Dewi berujar, dalam sosialisasi terkait pergaulan bebas pihaknya melakukan berbagai pendekatan, salah satunya dengan memutar film edukasi terkait risiko seks bebas ini.

Tak hanya itu, pihaknya juga berkolaborasi dengan Dinkes Kota Bandung dalam penanganan ibu hamil yang positif HIV AIDS.

"Kita ada kolaborasi dengan Dinkes, kita antisipasi langkah preventif dan penyuluhan jangan sampai terjadi kasus HIV AIDS meningkat lagi," ungkapnya.

Adapun gejala seseorang terinfeksi HIV AIDS memang sulit diketahui, sebelum dilakukan pemeriksaan laboratorium.

Tapi banyak yang menyebut bahwasannya gejala awalnya mirip seperti saat seseorang terkena flu. Gejala awal HIV umumnya akan berkembang dalam 2 sampai 4 minggu setelah penularan, meskipun tidak semua pasien mengalaminya.

Editor : Furqon Munawar

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network