Monumen Pisau Komando Kopassus Menancap Tegap di Puncak Lalana Bogor

Riezky Maulana
Komandan Jenderal (Danjen) Kopassus Mayjen TNI Mohamad Hasan meninjau pembangunan Monumen Pisau Komando di Puncak Lalana Gunung Karst, Desa Cibadak, Ciampea, Kabupaten Bogor, Selasa (16/11/2021). Foto/Dok.Kopassus

Di areal Gunung Lalana dibangun pos penjagaan sebagai awal akses pintu masuk menuju puncak Gunung Lalana, pos ini dibangun untuk mempermudah pengecekan bagi siapa saja yang berkunjung ke Gunung Lalana. Pos itu juga berfungsi sebagai tempat istirahat tim jaga yang berada di puncak Gunung Lalana.

"Diharapkan ke depan Puncak Lalana dapat dijadikan sebagai tempat objek wisata dan cagar budaya guna memelihara kearifan lokal nusantara," ujarnya.



Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network