Turnamen Bulutangkis APINDO CUP 2022 Kota Bogor, Nutrifood Sabet Juara Taklukan RS PMI di Laga Final
Namun dalam turnamen kali ini, tercatat 14 perusahaan mengirimkan tim bulutangkis nya.
‘’Karena tidak semua perusahaan memiliki tim bulutangkis, jadi yang ikut dalam turnamen ini yang sudah memiliki tim yang solid,’’ ujar Sukoco.
Menariknya, pemain dari setiap tim yang dikirimkan masing masing perusahaan berasal dari posisi pekerjaan yang beragam , baik itu satpam, operator,manajemen bahkan dokter spesialis penyakit dalam turut bertanding turnamen kali ini.
Foto : iNewsBogor.id/ist.
"Siapapun yang memiliki skill di bidang bulutangkis bisa ikut serta dalam turnamen ini,’’ ujarnya.
Editor : Furqon Munawar
Artikel Terkait