BBRP Bogor Terbelah, Ketua Umum Terpilih Versi Mubes III Michael Alex Wilson Ditolak Pendiri

Ifan Jafar Siddik
BBRP Bogor Terbelah, Ketua Umum Terpilih Versi Mubes III Michael Alex Wilson Ditolak Pendiri. (Foto : iNewsBogor.id/ist.)

"Ini adalah pelaksanaan rotasi jabatan dan juga perumusan tentang Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga (AD/ART) Ormas BBRP kedepannya,” ujarnya.Lanjut Edi,

Mubes bertujuan mengembangkan Ormas BBRP di tengah-tengah masyarakat sekaligus menata ulang kepengurusan di tingkat ranting, subranting hingga tingkat Dewan Pimpinan Cabang (DPC).

“Ormas BBRP punya ekspektasi yang sangat luar biasa mengingat BBRP ini bukan Ormas yang baru lahir, sudah 2 periode ini kita sudah melaksanakan Mubes, yaitu pada tahun 2012 telah mengadakan Mubes ke I dan 2017 adalah Mubes ke II dan hari ini kami melaksanakan Mubes yang ke III,” jelas Edi.

Mubes menggelar pemilihan Ketua Umum BBRP Periode 2022-2027 diikuti dua kandidat masing masing Michail Alex Wilson dan Dedi Supriatman. Mekanisme pemilihan sesuai format AD/ART BBRP.

"Akhirnya setelah melalui hasil musyawarah rapat verifikasi penjaringan suara, panitia Mubes menentukan sikap pemenang sebagai Ketua Umum terpilih yaitu Michael Alex Wilson, sesuai dengan hasil penjaringan suara melalui syarat dan persyaratan menjadi Ketum di Bogor pada tanggal 5 Agustus 2022,” pungkasnya.

Editor : Furqon Munawar

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network