Polisi Sahabat Masyarakat, Kanit Samapta Bantu Dorong Mobil Mogok

Ifan Jafar Siddik
Kanit Samapta Polek Bogor Selatan, Iptu Rachmat Gumilar bantu dorong mobil mogok di jalan. Foto: iNewsBogor.id/istimewa

Contoh nyata polisi humanis dan pengayom ditunjukan personil Polsek Bogor Selatan, Polresta Bogor Kota, Polda Jawa Barat. Saat bertugas, mereka membantu mendorong mobil mogok warga yang mengangkut para siswa.

Aksi itu terjadi di simpang Warung Doyong, Jalan Pahlawan kecamatan Bogor Selatan, Selasa (10/1/2023). Sementara polisinya adalah Iptu Rachmat Gumilar, Kanit Samapta Polsek Bogor Selatan.

Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso menceritakan, anggotanya tersebut awalnya bertugas mengatur lalu lintas pagi. Tiba-tiba dia mendapati mobil jenis minibus yang mogok.

“Minibus yang membawa penumpang anak sekolah melintas, mogok. Nggak kuat stater. Kemudian anggota kami yang tahu hal itu ikut membantu mendorong dan menjaga arus lalu lintas agar tak tersendat,” jelasnya.

Editor : Ifan Jafar Siddik

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network