"Kami sepakat untuk membuat wilayah Bogor aman, dan nyaman. Semoga silaturahmi ini tetap terjalin," kata Andri Firmansyah.
Sementara itu, Ketua Viking Persib Club, Tobias Ginanjar mengatakan, inti pertemuan tiga elemen suporter adalah untuk menciptakan kondusifitas saat Rans Nusantara FC bersua Persib Bandung.
Foto : iNewsBogor.id/ist.
"Kami sepakat untuk menciptakan kondusufitas sebelum pertandingan, dan sesudahnya. Terima kasih kepada Persikabo fans yang telah menerima kami," kata Tobias Ginanjar.
Editor : Furqon Munawar
Artikel Terkait