Dipastikan Bebas Limbah B3 Tim Reaksi Cepat ERG ANTAM Pongkor Rampung Tangani Bocoran Pipa

Furqon Munawar
Dipastikan Bebas Limbah B3 Tim Reaksi Cepat ERG ANTAM Pongkor Rampung Tangani Bocoran Pipa. (Foto : iNewsBogor.id/ist.)

Sementara itu, Manager CSR Antam Arif Rahman Saleh menjelaskan, Tim Reaksi Cepat ERG Antam Pongkor telah merampungkan perbaikan cepat saluran sesaat setelah mendapat informasi pipa yang bocor, dalam waktu singkat langsung ke lokasi untuk melakukan evakuasi sesuai prosedur. Ia pun memastikan pekerjaan perbaikan di lokasi telah aman tak berdampak pada lingkungan sekitar diperkuat dengan rekomendasi tim laboratorium PT Antam.


Warga akui bocoran pipa PT Antam tak berdampak apapun pada empang ikan peliharaannya. (Foto : iNewsBogor.id/ist.)

 

"Dari kejadian kemarin, selain Kami langung lakukan antisipasi cepat, selanjutnya, kami juga membuat antipasi program jangka panjang, diantaranya membangun bak bak besar penampungan, meskipun air yang mangalir di saluran pipa yang ada di pinggir jalan tersebut sudah dinyatakan 100 persen aman oleh tim Laboratrium." pungkasnya.



Editor : Furqon Munawar

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network