Dua Hari Lagi Idul Fitri Segera Tunaikan Zakat, Ini Beda Zakat Fitrah dan Zakat Mal Menurut Islam

Furqon Munawar
Dua Hari Lagi Idul Fitri Segera Tunaikan Zakat, Ini Beda Zakat Fitrah dan Zakat Mal Menurut Islam. (Foto : Istimewa)

BOGOR, iNewsBogor.id - Di penghujung akhir Ramadhan seorang muslim diwajibkan menunaikan Zakat Fitrah. Di Indonesia besaran nilai nominal Zakat Fitrah ditentukan oleh lembaga resmi dalam hal ini BAZNAS.

Namun demiikian, penting setiap muslim yang akan menunaikan zakat memahami perbedaan zakat fitrah dan zakat mal.

Syariat Islam, menuntun ada dua jenis zakat yang wajib ditunaikan seorang muslim, yakni Zakat Fitrah dan Zakat Mal.

Zakat mal adalah zakat harta yang wajib ditunaikan ketika seorang muslim telah mencapai nisab dan haul.

Nisab merupakan syarat minimum besaran harta untuk berzakat, sementara Haul adalah kepemilikan harta yang sudah berlaku selama 12 bulan.

Editor : Furqon Munawar

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network