Istana Batutulis Kota Bogor jadi Lokasi Pencapresan Ganjar Pranowo, Ini Respon Walikota Bogor

Furqon Munawar
Istana Batutulis Kota Bogor jadi Lokasi Pencapresan Ganjar Pranowo, Ini Respon Walikota Bogor. (Foto : iNewsBogor.id/ist.)

Dalam postingan nampak Bima Arya bersama Ganjar Pranowo sambil memberi kode jari tangan khas PDIP.

"Mas Ganjar itu teman lama saya sejak menjadi aktifis. Saya mengenalnya sebagai teman diskusi yang kritis," ujar Bima singkat.

Sebagaimana diketahui, Ketua Umum PDIP Megawati Sukarnoputri secara resmi menunjuk apa yang ia sebut kader petugas partai Ganjar Pranowo untuk maju dalam kontestasi Pilpres 2024.

Hadir pula dalam momen pendeklarasian Ganjar Pranowo sebagai Capres PDIP di Istana Batu Tulis Kota Bogor, Presiden Joko Widodo yang dikabarkan terbang mendadak dari Solo menuju Istana Batu Tulis guna mendampingi Megawati.

Editor : Furqon Munawar

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network