Selain itu, ia meminta kepada masyarakat untuk menghadapi situasi pemilu ini dengan santai dan tidak saling bermusuhan satu sama lain.
"Ketika perbedaan dihadapkan, perbedaan itu dipersiapkan dengan enjoy dengan santai. Hasilnya perbedaan itu cukup pada saat nanti selesai Pemilu, setelah itu kita bersatu kembali," ungkapnya.
"Anggaplah ini sebuah permainan ketika pertandingan itu selesai, semua mengakui secara sportif. Tentunya dengan syarat, menyelenggara pemilu harus dengan fair," imbuh dia.
Editor : Furqon Munawar
Artikel Terkait