Pemkab Bogor Gelar Edukasi Penanganan Bencana Alam Hidrometeorologi

Asep Syahmid
Para pekerja BPBD Kabupaten Bogor tengah melakukan simulasi penanganan bencana. (Foto : Istimewa)

BOGOR, iNewsBogor.id - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) lakukan sosialisasi bencana alam hidrometeorologi dalam rangka meningkatkan kesiapsiagaan penanganan bencana kekeringan, yang berlangsung di Kantor BPBD Kabupaten Bogor, Selasa (4/6/2024) lalu.

Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Bogor, Ade Hasrat mengutarakan mitigasi bencana kekeringan di Kabupaten Bogor dilaksanakan melalui kerjasama dengan pemasok air setempat untuk mengembangkan rencana konservasi air, melalui penggunaan sumur resapan, memperhatikan penggunaan lahan pribadi dengan mempertimbangkan konservasi air.

Lalu katanya, melakukan perencanaan dan pengelolaan penyimpanan air didalam wadah besar untuk penyimpanan dalam jangka waktu lama.


Tampak petugas BPBD Kabupaten Bogor tengah memperlihatkan kesigapannya dalam simulasi penanganan bencana. (Foto : Istimewa)

 

Menampung air hujan bisa dimanfaatkan untuk kebutuhan rumah tangga, memastikan kebersihan air yang ditampung atau disimpan, serta membudayakan penanaman sayur dan buah yang tahan cuaca kemarau.

Editor : Furqon Munawar

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network