Konflik Rusia-Ukraina, Ancaman Perang Dunia Ketiga

Ifan Jafar Siddik
Konflik Rusia-Ukraina, Ancaman Perang Dunia Ketiga. Foto: ist

MOSCOW - Panas, Perang Rusia dan Ukraina masih berlangsung, Inggris sebagai anggota NATO disebut-sebut bisa 'menghilang' dari muka bumi jika terus ikut campur dalam urusan 2 negara bekas Uni Soviet tersebut.

Ilmuwan sebut Inggris pastikan Rusia akan lenyap dalam hitungan detik, jika Rusia melancarkan serangan balik menggunakan bom nuklir. Saat ini, Inggris adalah salah satu negara yang paling vokal mengutuk serangan Rusia ke Ukraina, selain memasok senjata ke tentara Kyiv untuk melawan kemajuan Moscow. 

Ilmuwan nuklir dari Cardiff University, Prof. Campbell Craig, sementara itu, mengatakan dia tidak bisa membayangkan seperti apa dunia ini dan dampaknya jika Perang Dunia Ketiga benar-benar pecah. 



Editor : Hilman Hilmansyah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network